Bahas Kebersihan Dan Kamtibmas, Babinsa Lakukan komsos di Desa binaan

    Bahas Kebersihan Dan Kamtibmas, Babinsa Lakukan komsos di Desa binaan
    Sertu Harsono, melakukan komunikasi sosial dengan warga binaan dalam rangka membahas Kamtibmas dan kebersihan

    DEMAK - Menjalin keakraban dan kekompakan dengan warga desa binaan merupakan salah satu tugas pokok Babinsa, seperti yang dilakukan oleh Babinsa Koramil 03/Wonosalam Kodim 0716/Demak Sertu Harsono, melakukan komunikasi sosial dengan warga binaan dalam rangka membahas Kamtibmas dan kebersihan di Desa Karangrejo Kecamatan Wonosalam Kabupaten Demak, Rabu (08/05/2024).

    Sertu Harsono mengatakan, selain aktif di berbagai kegiatan kemasyarakatan, juga terus melakukan pembinaan komunikasi sosial untuk menjalin silaturahmi dengan warga masyarakat, guna membantu permasalahan yang ada di desa binaannya"ungkapnya

    Menurut nya komunikasi sosial, mencerminkan kemanunggalan TNI dan Rakyat, khusus nya Babinsa dengan masyarakat desa binaannya.

    Sertu Harsono berharap, melalui komunikasi sosial dengan masyarakat, diharapkan seluruh warga masyarakat selalu hidup rukun hidup berdampingan dan bantu membantu dalam hidup keseharian dimasyarakat, sehingga akan tercipta kondusifitas di Desa binaannya.

    demak
    Agung widodo

    Agung widodo

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Komsos Dengan Ibu Rumah Tangga

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Koramil 12/Mranggen Cek Harga Sembako...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hidayat Kampai: Nepo Baby, Privilege yang Jadi Tumpuan Kebijakan Publik?
    Polri Lakukan Asistensi ke Polda Jateng 
    Pemerintah Indonesia Berhasil Menaikkan Pajak dan Menurunkan Subsidi, Menteri Keuangan Terbaiknya di Mana?
    Bimbingan Teknis Penyuluhan dan Pemberdayaan Petani di Lampung, Tingkatkan Pemahaman Digital dan Pendanaan Usaha

    Ikuti Kami